Sunday, March 6, 2016

Instagram untuk Bisnis

Instagram-untuk-Bisnis 
Instagram untuk bisnis – ya, bahkan banyak bisnis mulai dari produk hingga jasa mengembangkan sayap ke Instagram. 
Instagram sendiri adalah salah satu social media platfrom yang sedang nge-trend beberapa tahun terakhir. Diketahui jumlah pengguna Instagram yang disebut “IG-ers” adalah sekitar 200 juta! Anda bisa bayangkan berapa banyak pasar yang Anda miliki?
Tidak hanya sampai di situ, terdapat 60 juta foto yang diunggah setiap harinya yang kemudian menghasilkan 1,6 miliar likes. Tidak heran, apabila banyak brand yang merambah ke Instagram, atau contoh kecil lainnya adalah toko-toko online juga bertabur di sini.
Memang tidak semua bisnis cocok dengan Instagram, mengapa? Ini karena fokus social media satu ini memang ke foto dan video, meski terdapat teks yang bisa disisipkan hashtag pula. Berikut beberapa bisnis yang cocok dengan Instagram:



  • Industri yang fokus pada pelayanan, seperti hospitality.
  • Hiburan / Entertainment.
  • Makanan dan minuman.
  • Fashion
  • Desain

0 comments:

Post a Comment

Copyright © 2014 ADJIE BLOG All Right Reserved